Harga Dan Spesifikasi Motor Kawsaki KLX 250S

Advertisement
Advertisement
Harga Dan Spesifikasi Motor Kawsaki KLX 250S - kawasaki merupakan salah satu pabrikan yang sukses dalam penjualan motor-motor sportnya,kali ini KLX 250S yang sangat banyak penggemarnya akan sedikit di ulas kembali mengenai spesifikasinya,

anda mungkin belum tahu kapasitas dari mesin KLX 250S dan harga terbaru untuk saat ini,memang tampilan dari motor ini sangat gagah dan dinamis bisa di modifikasi gaya apapun meskipun mempunyai kapasitas mesin yang sangat luar biasa,

dalam segi body style nya yang ramping dam sangat simple dan sangat ringan saat di kendarai,langsung saja bila anda ingin mengetahui mengenai spesifikasi dari motor ini anda bisa langsung simak di bawah ini dan harga terbaru mengenai harga bisa berubah-ubah tanpa pemberitahuan terlebih dahulu.
http://otozeri.blogspot.com/
Harga : Rp. 60.250.000
OTR Jakarta Dan Sekitarnya

Spesifikasi Motor Kawasaki KLX 250S

Type Mesin : 4-tak, DOHC
Jumlah & Isi Silinder : 1 silinder 249cc
Diameter x Langkah : 72x61,2mm
Perbandingan Kompresi : 11:1
Daya Maksimum : 18.0 (Kw)/9000rpm
Torsi Maksimum : 21Nm/7000rpm
Karburator : Keihin F001
Sistem Starter : Elektrik Starter
Jumlah Transmisi : 6 speed, return shift
Rasio Gigi : Gigi 1        3.000 ( 30/10 )
                  Gigi 2        2.000 ( 30/15 )
                  Gigi 3        1.500 ( 27/18 )
                  Gigi 4        1.250 ( 25/20 )
                  Gigi 5        1.050 ( 21/20 )
                  Gigi 6        0.952 ( 20/21 )
Tipe sistem final drive : Chain Drive / Rantai
Rasio Reduksi : 3.000 ( 42/14 )
Drive rasio keseluruhan :  8.000 @ TopGear
Jarak Poros Roda : 1435mm
Jarak terendah ke tanah : 280mm
Berat kosong : 137kg
Tipe Rangka : Full Frame
Suspensi Depan : Telescopic Fork Supension
Suspensi Belakang : Monoshock Suspension
Panjang x Lebar x Tinggi : 2190x800x1205mm
Rem Depan : Hydraulik ( Disc Brake )
Rem Belakang : Hydraulik ( Disc Brake )
Kapasitas Bensin :  7.3 liter


Lihat juga modifikasi Motor Kawsaki KLX 250S,KLX 150,dan modifikasi lainnya.

Advertisement